HIMALS Datangi DPRD Lampung Selatan

LAMPUNG SELATAN – Ketua Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Lampung Selatan Andi Apriyanto, A. Md menerima demonstran yg tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Lampung Selatan (HIMALS) berkaitan

dengan maraknya Aksi Penebangan Liar/Ilegalloging di daerah kawasan gunung Rajabasa Kalianda, Rabu (6/3/2019)

Ketua Komisi B Andi Apriyanto, A. Md berjanji akan menyampaikan dan menindak lanjuti keluhan masyarakat tersebut kepada instansi terkait.




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *